Ipong Tambunan
targetoperasi.com - Dalam rangka mengaktifkan roda organisasi, Forum Komunikasi Putra Putri TNI dan Polri (FKPPI) terus melakukan evaluasi. Hasilnya Ipong Tambunan resmi menjabat ketua terpilih FKPPI Rayon 06 Kecamatan Medan Sunggal menggantikan Operasianto (Jangkar).
"Ya..,hasil Musyawarah Rayon, Ipong Tambunan terpilih menjadi ketua FKPPI Rayon 06 Kecamatan Medan Sunggal Masa Bhati 2018 - 2023", ujar DR Can Sopar Simatupang yang juga menjabat sebagai Bendara terpilih FKPPI Rayon 06, kepada wartawan, Kamis (6/12/2018).
Sopar menjelaskan, Musyawarah Rayon dilaksanakan di Aula Kantor Koramil 0201 - 06 Kecamatan Medan Sunggal belum lama ini.
"Secara voting, dihadiri peserta dari KSB sejumlah Sub Rayon di Kelurahan yang ada. Mayoritas suara memilih Ipong Tambunan jadi ketua Rayon 06. Musra juga disaksikan oleh Ketua Cabang FKPPI 0201 Kota Medan, Wing Jorek Ketaren, dan juga Pembina yakni Dan Ramil Medan Sunggal dan perwakilan Kapolsek Medan Sunggal", kata Sopar.
Sopar menambakan, selesai Musra dilaksanakan, dilakukan rapat internal guna mengisi susunan pengurus FKPPI Rayon 06 Kecamatan Medan Sunggal bertempat di Sekretariat Rayon Jalan Sei Batang Hari Medan, pada Selasa (4/12/2018).
"Hasil rapat internal susunan pengurus FKPPI Rayon 06 Kecamatan Medan Sunggal diantaranya : Ketua : Ipong Tambunan, Sekretaris : Maruli, Bendahara : DR Can Sopar Simatupang dan jabatan sejumlah wakil serta pengurus seksi sudah terisi.", jelasnya.
Rencananya pada bulan Januari 2019 mendatang, FKPPI Rayon 06 Kecamatan Medan Sunggal melaksanakan acara pelantikan dan perkenal.
"Mudah-muhan bulan januari tahun depan kita laksanakan pelantikan pengurus. Namun saat ini masih dalam posisi evaluasi para pengurus di Sub Rayon yang ada di Kelurahan-kelurahan", tandas Sopar seraya menambahkan FKPPI Rayon 06 juga saat ini sedang menyusun program kerja sosial kemasyarakatan, salah satunya persiapan panitia Natal dan menyambut Tahun Baru 1 Januari 2019. (red)
IKLAN
LBH BUSUR JUSTICE
Chanel YouTube
Iklan
Hubungi Kami
Terpopuler
-
(TO - Medan) - Hendra DS terpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Besar Ikatan Alumni Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi Pembangunan (STIKP) Me...
-
target operasi.com - PT Metro Global Service beralamat di Jalan Sei Sirah No.4/32, Medan, yang bergerak dalam bidang Telekomukasi, Diduga...
-
(TO - Laguboti) - Terbitnya SK Pengangkatan Pimpinan Baru di Panti Karya Ephata HKBP Desa Sintong Marnipi kec. Laguboti, Kab. Toba, Sumater...
-
(TO - Medan) - Sabtu (26/9/2020), Personil Polsek Medan Baru melakukan pemasangan Baliho Maklumat Kepala Kepolisian Republik Indonesia tenta...
-
target operasi.com - Warga Jalan Emas tepatnya di samping Yanglim Plaza, Kelurahan Rame Dua, Kecamatan Medan Area Mendadak heboh. Pasaln...
-
targetoperasi.com - Kejadian tragis terjadi di SPBU 14.250.160 yang berada di Desa Pagar Merbau III , Kecamatan Lubuk Pakam. Risnawati b...
-
(TO - Sukabumi) - Upacara penutupan pendidikan, pelantikan dan pengambilan Sumpah Perwira bagi lulusan Sekolah Inspektur Polisi (SIP) Angk...
-
targetoperasi.com - Resahkan masyarakat dan ganggu aktivitas pedagang di sekitaran Kampus, Polsek Medan Kota amankan enam orang mahasiswa...
-
target operasi.com - Kegiatan pelaksanaan acara Syukuran dalam rangka HUT ke 68 Kavaleri TNI AD yang dipimpin oleh Staf Ahli Pangdam I/B...
-
DR.Anang Iskandar, SIK, SH, MH Dosen Tri Sakti / Ka. BNN 2012-2015 / Kabareskrim 2015-2016 target operasi.com - UU No. 35 Tahun 2009 ...