Jaga Kenyamanan Beribadah, Polsek Medan Baru Kawal Sejumlah Gereja
targetoperasi.com - Dalam rangka menciptakan suasana kenyamanan dalam beribadah, Polsek Medan Baru melaksanakan rutinitas pengamanan terhadap gereja-gereja yang menjadi prioritas, Minggu (29/4).
Kapolsek Medan Baru Kompol Martuasah H Tobing SH, SIK, MH mengatakan, kegiatan pengamanan terhadap rumah ibadah sudah menjadi agenda setiap hari minggu terkhusus di gereja yang menjadi skala prioritas.
“Kegiatan pengamanan ini merupakan agenda rutin Polsek Medan Baru terlebih di 10 gereja yang menjadi Skala Prioritas, dan dengan adanya Polisi di gereja-gereja para jemaat merasa terlindungi dan tenang dalam menjalankan ibadah", ujarnya.
Adapun 10 gereja yang menjadi Skala Prioritas dan personil yang melakukan pengamanan saat ibadah berlangsung, Gereja GPDI Marantha Jalan S Parman Medan, dengan personil yang bertugas melakukan pengamanan Aiptu Supongki Adi Sucipto dan Bripka Imanuel Dachi. Kemudian, Gereja GKPI Jalan Sriwijaya Medan, dengan Personil Aiptu Hery Kiswanto dan Bripka Imanuel Dachi, Gereja Katolik Jalan Hayam Wuruk Medan, dengan Personil Aiptu Sahrial dan Bripka Daniel NST.
Gereja GKI Jalan KH Zainul Arifin Medan dengan Personil Aiptu M Panjaitan dan Brigadir Ganda Dedy. Lalu, Gereja GKPS Jalan Cik Ditiro Medan, dengan Personil Bripka Eko Wirahman dan Bripda Alaviska. Gereja HKBP Jalan Uskup Agung Medan, dengan Personil Aiptu Oloan Pangaribuan dan Bripda Cicilia Ritonga.
Gereja GPIB/Imanuel Jalan Diponegoro Medan dengan Personil Aiptu Misriadi dan Bripka Kristian Sinaga. Gereja GKII Jalan Hasanuddin Medan dengan Personil Aiptu Toni Sitorus dan Bripka Irwan Silitonga.
Gereja GKPI Komplek Pamen jalan Jamin Ginting Medan dengan Personil Pam Aiptu S Karokaro dan Aiptu Soni Sembiring, dan terakhir, Gereja Methodist Jalan Hangtuah Medan dengan Personil Aiptu Juani Sinaga dan Alpi Zullarnain. (red)
- Website
- Facebook Comments
LBH BUSUR JUSTICE
Chanel YouTube
Iklan
Hubungi Kami
Terpopuler
-
(TO - Medan) - Hendra DS terpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Besar Ikatan Alumni Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi Pembangunan (STIKP) Me...
-
target operasi.com - PT Metro Global Service beralamat di Jalan Sei Sirah No.4/32, Medan, yang bergerak dalam bidang Telekomukasi, Diduga...
-
(TO - Laguboti) - Terbitnya SK Pengangkatan Pimpinan Baru di Panti Karya Ephata HKBP Desa Sintong Marnipi kec. Laguboti, Kab. Toba, Sumater...
-
(TO - Medan) - Sabtu (26/9/2020), Personil Polsek Medan Baru melakukan pemasangan Baliho Maklumat Kepala Kepolisian Republik Indonesia tenta...
-
target operasi.com - Warga Jalan Emas tepatnya di samping Yanglim Plaza, Kelurahan Rame Dua, Kecamatan Medan Area Mendadak heboh. Pasaln...
-
targetoperasi.com - Kejadian tragis terjadi di SPBU 14.250.160 yang berada di Desa Pagar Merbau III , Kecamatan Lubuk Pakam. Risnawati b...
-
(TO - Sukabumi) - Upacara penutupan pendidikan, pelantikan dan pengambilan Sumpah Perwira bagi lulusan Sekolah Inspektur Polisi (SIP) Angk...
-
targetoperasi.com - Resahkan masyarakat dan ganggu aktivitas pedagang di sekitaran Kampus, Polsek Medan Kota amankan enam orang mahasiswa...
-
target operasi.com - Kegiatan pelaksanaan acara Syukuran dalam rangka HUT ke 68 Kavaleri TNI AD yang dipimpin oleh Staf Ahli Pangdam I/B...
-
DR.Anang Iskandar, SIK, SH, MH Dosen Tri Sakti / Ka. BNN 2012-2015 / Kabareskrim 2015-2016 target operasi.com - UU No. 35 Tahun 2009 ...